
Murahnya Bus Kota Bangkok, Ada Tempat Charger di Dalamnya!
Transportasi bus kota di Bangkok bisa dibilang underrated oleh turis. Padahal, transportasi ini paling murah dan sama-sama nyaman.
Transportasi bus kota di Bangkok bisa dibilang underrated oleh turis. Padahal, transportasi ini paling murah dan sama-sama nyaman.
Bangkok jadi salah satu destinasi favorit orang Indonesia. Ada beberapa transportasi yang bisa kamu gunakan, tapi bus adalah yang paling murah.
Thailand kehilangan turis selama pandemi virus Corona. Akibatnya, taksi-taksi tidak dapat pelanggan dan berujung menjadi media tanam sayur-mayur.