
5 Manfaat Makan Tofu untuk Bantu Turunkan Berat Badan
Tofu merupakan salah satu olahan kedelai yang menawarkan manfaat bagi tubuh. Tidak sekadar memberikan asupan protein, tetapi juga bantu menurunkan berat badan.
Tofu merupakan salah satu olahan kedelai yang menawarkan manfaat bagi tubuh. Tidak sekadar memberikan asupan protein, tetapi juga bantu menurunkan berat badan.
Menu tahu atau tofu disebut sebagai salah satu makanan wajib yang dikonsumsi mantan narapidana setelah keluar dari penjara. Ternyata ini alasannya.
Ahli gizi dari Jepang mengungkapkan ada satu bahan makanan yang kerap ditemukan di dapur masyarakat Jepang dan bikin panjang umur. Apa itu?
Jika badan kurang sehat, sup tofu dengan aneka isian ini cocok jadi santapan. Bisa dipadukan dengan wakame, jamur atau ayam cincang. Kaldunya gurih segar.
Selain digoreng dan ditumis tahu juga enak diolah dengan kuah kaldu yang gurih. Dipadukan dengan kimchi, sawi, jamur hingga terong. Gurih menyegarkan.
Tofu yang creamy gurih dan kaya protein bisa jadi lauk bekal enak. Bisa ditumis dengan brokoli, jamur atau dengan daging ayam cincang. makin gurih dan enak.
Tumisan sederhana ini gampang dibuat. Rasanya gurih dan segar. Perpaduan egg tofu yang lembut gurih dengan brokoli yang renyah. Gurih segar untuk makan siang.
Meskipun sederhana, tahu atau tofu bisa diolah jadi menu restoran yang enak. Seperti dibuat sapo tofu, mapo tofu atau digoreng dengan bumbu cabe dan garam.
Sapo tahu yang populer sebagai menu restoran ternyata mudah dibuat sendiri. Bisa dipadukan dengan seafood, daging ayam, bakso hingga beragam sayuran.
Tofu yang lembut gurih dan creamy bisa dibuat tumisan enak. Dipadukan dengan ayam cincang dan bumbu bawang rasanya gurih mantap. Apalagi saat masih hangat.