
Upacara Militer Antar Kepergian Tjahjo Kumolo
Jenazah Menteri PAN-RB Tjahjo Kumolo dimakamkan di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kalibata, Jakarta. Prosesi pemakaman Tjahjo Kumolo dilakukan secara militer.
Jenazah Menteri PAN-RB Tjahjo Kumolo dimakamkan di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kalibata, Jakarta. Prosesi pemakaman Tjahjo Kumolo dilakukan secara militer.
Ketua DPR RI Puan Maharani melakukan tabur bunga di makam Tjahjo Kumolo. Tabur bunga ini juga diikuti oleh pihak keluarga.
Keluarga mengungkap kondisi Tjahjo Kumolo sebelum meninggal dunia. Menurutnya, Tjahjo sempat dirawat di tiga rumah sakit berbeda.
Kaget mendengar kabar duka, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menceritakan momen terakhir bertemu MenPAN-RB Tjahjo Kumolo.
Gubernur Aceh Nova Iriansyah menyampaikan duka cita atas meninggalnya MenPAN-RB Tjahjo Kumolo. Nova mendoakan Tjahjo diterima di sisi Allah SWT.
Ketua DPR Puan Maharani menghadiri langsung pemakaman Tjahjo Kumolo di TMP Kalibata. Puan sempat menepuk-nepuk karangan bunga yang berada di atas makam Tjahjo.
Jenazah MenPAN-RB Tjahjo Kumolo dimakamkan di TMP Kalibata, Jakarta. Pemakaman itu tampak dihadiri sejumlah pejabat negara, temasuk Ganjar Pranowo.
Mahfud bercerita sedikit soal sosok Tjahjo Kumolo. Menurutnya, Tjahjo merupakan sosok yang tenang dan selalu well-prepared saat rapat.
Jenazah MenPAN-RB Tjahjo Kumolo telah selesai disalatkan dan diserahterimakan dari keluarga kepada negara. Jenazahnya dimakamkan di TMP Kalibata, Jakarta.
Menteri Perhubungan, Budi Karya Sumadi, menyambangi rumah duka mendiang Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo.