
Man City Terus Pantau Erling Haaland di Timnas Norwegia
Manchester City terus memantau kebugaran Erling Haaland pada jeda internasional. The Citizens mengirim fisioterapis ke Timnas Norwegia buat mengawasi Haaland.
Manchester City terus memantau kebugaran Erling Haaland pada jeda internasional. The Citizens mengirim fisioterapis ke Timnas Norwegia buat mengawasi Haaland.
Norwegia menjamu Swedia dalam matchday keempat Grup D Liga B UEFA Nations League 2022/2023. Pertandingan berlangsung di Ullevaal Stadium,
Erling Haaland menjadi bintang saat Norwegia mengalahkan Swedia di ajang UEFA Nations League. Bomber 21 tahun itu mencetak brace dan membawa timnya menang 2-1.
Kabar buruk menghampiri Erling Haaland. Bomber Borussia Dortmund itu dibekap cedera usai tampil untuk Timnas Norwegia di laga internasional.
Perjalanan karier Omar Elabdellaoui hampir saja tamat usai mengalami kebutaan. Namun pemain asal Norwegia itu kini sudah bisa melihat dan siap merumput kembali.
Mesin gol Borussia Dortmund Erling Haaland harus rela tak bisa berlaga di Piala Dunia 2022. Hal ini terjadi usai Norwegia tersisih di kualifikasi.
Erling Haaland merupakan salah satu kalau bukan pemain muda paling 'panas' saat ini. Namun, bagi pemain internasional Gibraltar ini, Haaland tidak berkelas.
Erling Haaland terus memperlihatkan performa sensasional di depan gawang lawan. Namun, bintang muda Norwegia itu sama sekali belum puas.
Erling Haaland terus pamer ketajaman. Kali ini, ia berhasil mengemas hat-trick bersama timnas Norwegia saat menang 5-1 atas Gilbraltar.
Penyerang muda sensasional Erling Haaland mengatakan, Virgil van Dijk adalah bek tengah terbaik saat ini. Meski demikian, Haaland memperingatkan lawannya itu.