SepakbolaSenin, 04 Sep 2017 09:20 WIB
Belgia Melangkah Mantap ke Piala Dunia 2018
Belgia menjadi tim pertama yang lolos dari kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Eropa. Tim berjuluk De Rode Duivels itu lolos usai menang 2-1 atas Yunani.












































