detikBaliSelasa, 14 Okt 2025 07:35 WIB Negara Berpenduduk 525 Ribu Jiwa Ini Cetak Sejarah, Lolos ke Piala Dunia 2026 Timnas Cape Verde mencetak sejarah dengan lolos ke Piala Dunia 2026, menjadi negara kepulauan pertama dari Afrika Barat yang mencapai putaran final.