
Penyerang Pengurus NU Kendal Diduga Terinspirasi Kabar Viral
Polri menduga penyerang Ahmad Zaenuri, pengurus NU Kendal, Jawa Tengah terinspirasi kabar penyerangan ulama dari media sosial.
Polri menduga penyerang Ahmad Zaenuri, pengurus NU Kendal, Jawa Tengah terinspirasi kabar penyerangan ulama dari media sosial.
Calon Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo menjenguk pengurus NU Kendal, Ahmad Zaenuri yang menjadi korban kekerasan.
Polisi menggelar rekonstruksi kasus penganiayaan Ustaz Prawoto, Komandan Brigade Persis. Kondisi kejiwaan tersangka Asep Maftuh disebut sedang normal.
Ketua Umum Persis Aceng Zakaria mengaku prihatin dengan teror yang menimpa ulama. Namun hikmahnya, umat menjadi bersatu jaga ulamanya.
Ribuan orang memadati kegiatan silaturahmi akbar Persis di Monumen Perjuangan (Monju). Mereka menyerukan perlawanan terhadap teror ulama.
Polda Jabar mencatat ada 15 kasus penyerangan terhadap ulama yang pelakunya diduga orang gila. Namun dari jumlah tersebut hanya dua terbukti, sisanya hoax.
Dai kondang Abdullah Gymnastiar (Aa Gym) mengaku prihatin terhadap isu penyerangan ulama. Ia meminta aparat penegak hukum mengusut tuntas peristiwa tersebut.
Petugas patroli Polresta Cirebon mengamankan orang gila yang membawa pisau. Ini untuk menghindari jatuhnya korban.
Satpol PP dan Dinas Sosial Kabupaten Pasuruan melakukan razia orang gila (orgil) untuk mengantisipasi maraknya isu orgil yang meresahkan masyarakat.
Tak ingin kejadian di Paciran terulang, petugas gabungan menggelar razia orang gila (orgil) di sejumlah titik di Lamongan.