
3 Tuntutan Ortu Sultan Korban Terjerat Kabel Menjuntai ke Bali Tower
Sultan Rif'at Alfatih, korban terjerat kabel menjuntai, kini dirawat di RS Polri Kramat Jati. Orang tua Sultan memaparkan tiga tuntutan kepada pihak Bali Tower.
Sultan Rif'at Alfatih, korban terjerat kabel menjuntai, kini dirawat di RS Polri Kramat Jati. Orang tua Sultan memaparkan tiga tuntutan kepada pihak Bali Tower.
Simak penjelasan tentang apa itu kabel fiber optik yang menyebabkan kecelakaan mahasiswa bernama Sultan hingga alami cedera parah.
Pihak Bali Tower mengklaim keluarga Sultan meminta ganti rugi imateriel Rp 10 miliar.
PT Bali Towerindo Sentra Tbk atau Bali Tower buka suara soal Sultan Rif'at Alfatih terjerat kabel menjuntai di Jalan Pangeran Antasari, Jakarta Selatan.
Bina Marga memanggil Bali Towerindo soal leher Sultan terjerat kabel. Bina Marga DKI meminta Bali Towerindo menyelesaikan masalah dengan keluarga korban.
Fatih, ayah mahasiswa bernama Sultan, yang terjerat kabel menjuntai di Jakarta Selatan berujung cedera sampai tak bisa bicara, menyambangi Polda Metro.
Simak fakta-fakta terkait kasus mahasiswa tak bisa bicara dan makan akibat kecelakaan terjerat kabel fiber optik di Jakarta Selatan.