
TNI Buka Akses Jalan Penghubung 2 Desa di Cilegon dari Hibah Tanah Warga
TMMD Kodim 0623/Cilegon ke-108 telah selesai. TNI berhasil membangun akses jalan penghubung 2 desa dari tanah yang dihibahkan warga.
TMMD Kodim 0623/Cilegon ke-108 telah selesai. TNI berhasil membangun akses jalan penghubung 2 desa dari tanah yang dihibahkan warga.
Empat tahun lamanya Nenek Sarfiah tinggal sendirian di rumah tak layak huni di Cilegon. Kini ia bisa sedikit bernafas lega karena rumahnya dibangun oleh TNI.
Program Tentara Manunggal Masuk Desa (TMMD) kembali dibuka. Para prajurit yang akan melaksanakan TMMD terlebih dahulu menjalani rapid test Corona.
Pria-pria berbadan tegap tak asing terlihat di desa. Mereka menginap di rumah-rumah warga, mengangkat pemilik rumah yang ditumpanginya sebagai orang tua asuh.
Mereka juga akan membantu meningkatkan produksi pertanian di desa-desa dan juga masalah lingkungan hidup.