detikNewsRabu, 17 Jan 2018 19:08 WIB Polisi Sterilkan Gedung Eks TPI yang Diduduki Sekelompok Massa Polisi menyisir gedung eks Televisi Pendidikan Indonesia (TPI) di Jakarta Timur yang diduduki sekelompok massa. Gedung tersebut kemudian disterilkan.