detikNewsRabu, 07 Nov 2018 18:22 WIB
Wakil Ketua DPR Taufik Kurniawan Dicecar KPK soal Sumber Duit Suap
Penyidik KPK mencari tahu soal aliran uang yang diduga diterima Wakil Ketua DPR Taufik Kurniawan.
detikNewsRabu, 07 Nov 2018 18:22 WIB
Penyidik KPK mencari tahu soal aliran uang yang diduga diterima Wakil Ketua DPR Taufik Kurniawan.
detikNewsRabu, 07 Nov 2018 13:47 WIB
KPK memeriksa Wakil Ketua DPR Taufik Kurniawan. Dia merupakan tersangka kasus dugaan suap dari Bupati Kebumen nonaktif Muhamad Yahya Fuad.
detikNewsSelasa, 06 Nov 2018 19:59 WIB
Wapres Jusuf Kalla menyambut baik langkah PAN yang akan mengganti Taufik Kurniawan sebagai Wakil Ketua DPR. "Kasihan juga dia, orang baik," kata JK.
detikNewsSenin, 05 Nov 2018 14:39 WIB
KPK menyebut Bupati Kebumen nonaktif Muhamad Yahya Fuad menyuap Wakil Ketua DPR Taufik Kurniawan untuk mendapatkan dana bantuan dari APBN.
detikNewsSenin, 05 Nov 2018 12:22 WIB
Fraksi PAN segera mengganti Taufik Kurniawan yang ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK. Namun pimpinan DPR belum menerima surat pengajuan tersebut.
detikNewsMinggu, 04 Nov 2018 12:02 WIB
Ketua DPP PAN Yandri Susanto menyebut partai telah menyepakati 1 nama pengganti Wakil Ketua DPR Taufik Kurniawan yang ditetapkan KPK jadi tersangka. Siapa dia?
detikNewsMinggu, 04 Nov 2018 11:36 WIB
DPP Partai Amanat Nasional (PAN) segera mengganti tersangka KPK Taufik Kurniawan dari jabatan Wakil Ketua DPR. PAN sudah menyepakati 1 nama.
detikNewsSabtu, 03 Nov 2018 09:21 WIB
Taufik dinonaktifkan karena statusnya kini sebagai tersangka kasus suap Rp 3,65 miliar dari Muhamad Yahya Fuad selaku Bupati Kebumen.
detikNewsSabtu, 03 Nov 2018 06:07 WIB
KPK menetapkan Taufik Kurniawan dan Ketua DPRD Kebumen Cipto Waluyo sebagai tersangka.
detikNewsJumat, 02 Nov 2018 23:00 WIB
Taufik Kurniawan sudah dua periode jadi pimpinan DPR. Tapi kini dia menjadi tahanan KPK.