
INA Beri Diskon Tarif 20% di 3 Ruas Tol Ini Selama Mudik Lebaran
Indonesia Investment Authority memberikan diskon 20% tarif tol di 3 ruas jalan selama arus mudik dan balik Lebaran 2025 untuk kelancaran perjalanan.
Indonesia Investment Authority memberikan diskon 20% tarif tol di 3 ruas jalan selama arus mudik dan balik Lebaran 2025 untuk kelancaran perjalanan.
Pemudik harus perhatikan saldo e-toll agar perjalanan lancar. Siapkan saldo cukup dan gunakan kartu yang sama untuk menghindari denda di gerbang tol.
PT Waskita Toll Road memberikan diskon 20% untuk dua ruas tol selama arus mudik dan balik. Persiapan optimal dilakukan untuk kenyamanan dan keamanan pengguna.
Pemerintah memberikan diskon 20% tarif tol selama mudik Lebaran 2025. Diskon berlaku dari Jakarta ke Semarang. Pastikan saldo e-Toll cukup!
Tol Trans Jawa menjadi tumpuan utama masyarakat yang mau mudik di tiap Lebaran. Jalan tol ini menghubungkan pengendara mobil dari Jakarta hingga ke Surabaya.
Salah satu kegiatan mudik yang kerap dilakukan adalah perjalanan menuju kampung halaman melewati tol. Contohnya Tol Trans Sumatra.
Tarif tol terjauh dari Jakarta hingga Surabaya sebesar Rp 859.500.
Pakai kartu e-Toll berbeda bisa bikin kamu didenda berkali-kali lipat dari tarif tol. Ruas tol seperti ini yang bisa bikin kamu didenda gegara e-Toll berbeda.
Tak hanya tiket pesawat, namun pemerintah mengambil kebijakan penurunan tarif tol selama periode libur Lebaran.
ASTRA Infra siapkan diskon 20% tarif tol untuk mudik Lebaran 2025.