detikNewsSabtu, 20 Jun 2020 13:16 WIB
Sepi Pengunjung, Begini Kondisi di Hari Pertama Ragunan Kembali Dibuka
Taman Margasatwa Ragunan kembali dibuka di masa PSBB transisi. Para pengunjung menilai kondisi saat ini cenderung lebih sepi.












































