
Sayonara! Suzuki Avenis Disuntik Mati di Indonesia
PT Suzuki Indombil Sales (SIS) menghentikan penjualan skutik Avenis 125. Motor ini tidak bisa diterima pasar Indonesia.
PT Suzuki Indombil Sales (SIS) menghentikan penjualan skutik Avenis 125. Motor ini tidak bisa diterima pasar Indonesia.
Suzuki Avenis 125 baru meluncur di India dengan harga Rp 17 juta. Skutik ini hadir dengan desain sporty, mesin ramah lingkungan, dan fitur modern.
Apa sebabnya motor skutik 125 cc itu absen dari pameran tersebut?
Sebagai catatan, Suzuki Burgman Street 125 dan Suzuki Avenis yang dijual di Indonesia merupakan motor CBU dari India.
Motor skutik 125 cc yang didatangkan dari India itu hadir dengan opsi warna yang lebih berani, yakni warna biru khas tim MotoGP Suzuki Ecstar.
Bicara filosofi penamaan, Avenis memiliki kepanjangan. Apa ya artinya?
Bukannya Suzuki Burgman yang menantang Nmax dan PCX, Suzuki justru menjual Avenis 125 di Indonesia. Harganya Avenis 125 hampir Rp 30 juta.