
PB Djarum Sabet Juara Umum Superliga Junior 2023
PB Djarum menyandang status juara umum Polytron Superliga Junior 2023 di Magelang. Dari empat kategori yang dipertandingkan PB Djarum menyabet tiga gelar.
PB Djarum menyandang status juara umum Polytron Superliga Junior 2023 di Magelang. Dari empat kategori yang dipertandingkan PB Djarum menyabet tiga gelar.
Skuad PB Djarum keluar sebagai juara usai mengalahkan PB Jaya Raya dalam babak final beregu U-17 putra Polytron Superliga Junior 2023.
Kejuaraan bulutangkis Polytron Superliga Junior 2023 di GOR Djarum Magelang diikuti 279 atlet dari 7 negara. Berikut jadwal, daftar tim, dan hasil drawingnya.