detikHealthRabu, 18 Sep 2019 18:58 WIB
Mirip Vampir, Seorang Anak Bergantung pada Transfusi Darah untuk Hidup
Mirip Vampir, seorang anak bergantung pada transfusi darah untuk bertahan hidup. Transfusi dilakukan sekali dalam dua minggu karena gangguan sumsum tulang.










































