
Daebak! SHINee 'Bermandikan' Cahaya
Bertempat di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat, 'SHINee World V' resmi digelar semalam, Sabtu (12/11/2016). SHINee tampil memukau dengan 'bermandikan' cahaya.
Bertempat di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat, 'SHINee World V' resmi digelar semalam, Sabtu (12/11/2016). SHINee tampil memukau dengan 'bermandikan' cahaya.
Langit mendung tak mempengaruhi semangat Shawol untuk menonton idolanya. Semua section pun hampir dipenuhi oleh para penonton yang mengantri sejak pagi.
Hujan membasahi venue JIExpo Kemayoran sejak sore hari. Walupun harus menggunakan jas hujan warna-warni, namun hal tersebut tak meruntuhkan semangat Shawol.
Boyband SHINee kini kembali menyapa fans Indonesia. Onew Cs akan menggelar konser bertajuk 'SHINee World V' in Jakarta malam ini di JIExpo Kemayoran, Jakarta.
Setelah MIXX hingga GOT7 yang tampil memukau, kini giliran MAMMAMOO, BTS hingga SHINee yang beraksi. Seperti apa? Berikut fotonya:
Album ke-5 SHINee bertajuk '1 of 1' berhasil menduduki peringkat pertama tangga penjualan album fisik. Album tersebut baru saja diluncurkan pada 5 Oktober lalu.
Setelah setahun menunggu, akhirnya SHINee kembali dengan karya terbaru. Minho Cs belum lama ini merilis teaser untuk hits terbaru mereka bertajuk '1 of 1'.
Boyband asal Korea Selatan, SHINee, memberikan kabar terbaru yang akan disukai penggemar.
Kabar gembira untuk para SHINee World (Shawol)! SHINee siap comeback lagi di Korea setelah sempat sibuk dengan promosi dan tur di Jepang.
SM Entertainment sedang lucu-lucuan dengan sebuah proyek baru bernama SHINyan. Mereka adalah alter-ego dari SHINee!