detikNewsSabtu, 11 Jun 2016 09:21 WIB
Ini 3 Hakim yang Akan Mengadili Jessica di Kasus Kopi Sianida
Pengadilan Negeri Jakarta Pusat (PN Jakpus) telah menunjuk majelis hakim untuk mengadili terdakwa kasus kopi sianida, Jessica Kumala Wongso.












































