detikNewsRabu, 07 Sep 2016 22:18 WIB
Kesaksian Saksi Ahli Toksikologi Ditunda Rabu Pekan Depan
Kesaksian saksi ahli toksikologi Universitas Indonesia (UI) Budiawan harus terpotong dengan alasan waktu yang sudah larut.
detikNewsRabu, 07 Sep 2016 22:18 WIB
Kesaksian saksi ahli toksikologi Universitas Indonesia (UI) Budiawan harus terpotong dengan alasan waktu yang sudah larut.
detikNewsRabu, 07 Sep 2016 21:00 WIB
Djaja ditanya apakah mungkin seseorang mati karena sianida namun tak ditemukan zat sianida di bagian hati.
detikNewsRabu, 07 Sep 2016 20:44 WIB
Seandainya belum ada kesimpulan penyebab kematian seseorang dan tidak bisa dilanjutkan visum et refertum lanjutan, maka dokter forensik bisa di-BAP.
detikNewsRabu, 07 Sep 2016 20:39 WIB
Dia berpendapat, mayat yang sudah lama dikubur bisa saja kadar sianidanya naik atau turun meski orang tersebut tak mengonsumsi sianida.
detikNewsRabu, 07 Sep 2016 18:20 WIB
Jaksa Sugih Carvalho bertanya kenapa saksi ahli forensik, Djaja kenapa bisa berbeda pendapat dengan saksi ahli sebelumnya.
detikNewsRabu, 07 Sep 2016 18:06 WIB
Ketua majelis hakim Kisworo berinisiatif menjadi penengah sidang. Karena ruang sidang sudah sangat gaduh.
detikNewsRabu, 07 Sep 2016 17:20 WIB
Ahli patologi forensik RSCM Djaja Surya Atmadja yakin 0,2 mg/liter sianida di lambung Wayan Mirna Mirna bukan karena sengaja dimasukan dari luar tubuh. Lalu?
detikNewsRabu, 07 Sep 2016 16:48 WIB
menurut Djaja, kadar minimal sianida yang dapat menyebabkan kematian adalah 150-250 mg/liter.
detikNewsRabu, 07 Sep 2016 15:57 WIB
Djadja menjelaskan, dalam tubuh manusia ada enzim rodanase yang bertugas mengurai sianida menjadi zat yang tidak berbahaya.
detikNewsRabu, 07 Sep 2016 15:18 WIB
Sejumlah kasus yang pernah ditangani Djadja di antaranya jenazah mahasiswa Indonesia yang jatuh di Singapura, David Hartanto.