
Gacok, Senjata Khas Jabar Berbentuk Cangkul Garpu
Gacok merupakan salah satu senjata khas Jawa Barat yang memiliki bentuk unik yakni cangkul garpu. Fungsi dan kegunaan senjata khas Jabar gacok ini pun beragam.
Gacok merupakan salah satu senjata khas Jawa Barat yang memiliki bentuk unik yakni cangkul garpu. Fungsi dan kegunaan senjata khas Jabar gacok ini pun beragam.
Jawa Barat memiliki sejumlah senjata khas. Kegunaan senjata khas Jawa Barat bukan hanya berlindung dari serangan musuh, tetapi juga untuk berladang dan berburu.