detikHealthJumat, 29 Nov 2019 22:01 WIB
Heboh Status 'Keperawanan', Kenali Jenis-jenis Selaput Dara
Selaput dara merupakan selaput tipis yang mengelilingi lubang vagina. Berikut ini jenis-jenisnya yang mungkin perlu diketahui para wanita.












































