
Saat Ditangkap Satgas Tinombala Istri Ali Kalora Tengah Hamil 8 Bulan
Umi Fadel, istri Ali Kalora dalam kondisi hamil 8 bulan saat tertangkap Satgas Tinombala. Umi Fadel menjalani perawatan kesehatan.
Umi Fadel, istri Ali Kalora dalam kondisi hamil 8 bulan saat tertangkap Satgas Tinombala. Umi Fadel menjalani perawatan kesehatan.
Atas informasi dari masyarakat, Umi Fadel istri Ali Kalora berhasil ditangkap tanpa perlawanan oleh Satgas Tinombala.
Bagaimana cerita Basri hingga bergabung dengan kelompok Santoso?
Basri menggunakan celana sebetis. Rambutnya gondrong. Kulit wajahnya terlihat bersih. Senyum tak lepas dari mulutnya saat digiring aparat Satgas Tinombala.
Salah satu kaki tangan mendiang Santoso, Basri alias Bagong berhasil ditangkap oleh Satgas Tinombala TNI-Polri. Dia ditangkap di Sungai Puna, Poso.
Sebanyak 105 personel Brimob Polda Sulsel dikirim ke Poso, Sulawesi Tengah, dalam rangka menumpas sisa kekuatan jaringan Santoso.
Peti jenazah Serda Ilman dipanggul secara bersama-sama oleh anggota Dandim Maros dan anggota Brimob Polda Sulsel.
Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo turut berduka atas meninggalkan Serda M Ilham, anggota Satgas Tinombala yang tak sengaja tertembak oleh Tim Bravo.
Serda Muhamad Ilham, anggota Satgas Tinombala, tewas dalam insiden salah tembak saat tengah menjalankan tugas memburu jaringan Santoso.
Satgas Tinombala baku tembak dengan orang tak dikenal yang diduga kelompok Santoso di daerah pegunungan Sambarana, Poso, Sulawesi Tengah.