
Gasibu-Saparua Ditutup Kembali, Pemprov Jabar: Pastikan Tak Ada yang Dilanggar
Lapangan Gasibu dan Saparua Bandung kembali ditutup untuk umum setelah empat hari diuji coba. Saat ini Pemprov Jabar tengah menyiapkan hasil evaluasi.
Lapangan Gasibu dan Saparua Bandung kembali ditutup untuk umum setelah empat hari diuji coba. Saat ini Pemprov Jabar tengah menyiapkan hasil evaluasi.
Dokumenter GELORA: Magnumentary of Gedung Saparua akan ditayangkan pada 15 Juni 2021.
Dokumenter mengenai Gedung Saparua berjudul GELORA: Magnumentary of Saparua segera rilis. Alvin Yunata dan Edy Khemod berbagi kisah penggarapannya.
Saparua bukan hanya sekadar tempat. Pada masanya, bangunan itu pernah menjadi saksi bertumbuhnya skena musik di Bandung.
Saparua menjadi salah satu tempat bersejarah bagi perjalanan musik Indonesia. Kisahnya diangkat dalam film dokumenter.