detikFinanceSenin, 30 Des 2024 16:47 WIB Saham Energi Duduki Puncak Distributor Dividen Terbesar KSEI mencatat lima saham dengan dividen terbesar hingga 24 Desember 2024, dipimpin sektor energi dan tambang dengan total Rp 75,60 triliun.