
Gaya Mewah Anya Taylor di SAG Awards, Pakai Perhiasan Berlian Rp 11 M!
Di SAG Awards 2021, Anya Taylor-Joy turut mempercantik penampilannya dengan perhiasan berlian yang glamor. Harganya mencapai Rp 11 miliar.
Di SAG Awards 2021, Anya Taylor-Joy turut mempercantik penampilannya dengan perhiasan berlian yang glamor. Harganya mencapai Rp 11 miliar.
Pemenang ajang SAG Awards 2021 telah diumumkan. Anya Taylor-Joy hingga Chadwick Boseman membawa pulang piala kemenangan mereka. Berikut daftar lengkapnya.
Almarhum Chadwick Boseman memecahkan rekor SAG Awards setelah mendapatkan empat nominasi tahun ini. Selamat!