
Pogba Kian Dekat Saja Pulang ke Juventus
Paul Pogba kian mendekat ke Juventus. Gelandang Manchester United itu sedang mempertimbangkan tawaran untuk kembali ke Turin.
Paul Pogba kian mendekat ke Juventus. Gelandang Manchester United itu sedang mempertimbangkan tawaran untuk kembali ke Turin.
Tottenham Hotspur ikut memantau situasi Ivan Perisic di Inter Milan. Mereka ingin memanfaatkan koneksi Antonio Conte untuk mendapatkan jasa sang pemain.
Inter Milan tidak punya banyak duit untuk belanja pemain di bursa musim panas. Inter mau mencari yang gratisan, salah satunya mengincar Henrikh Mkhitaryan.
Cesar Azpilicueta akan habis kontraknya di Chelsea. Manajer Thomas Tuchel sebenarnya ingin sang kapten bertahan, tapi...
Barcelona mau cuci gudang. Salah satu pemain yang akan dijual adalah bek muda, Oscar Mingueza. Siapa mau?
Fabrizio Romano menyebut Darwin Nunez 100 persen meninggalkan Benfica. Ia pun membahas peluang Nunez ke Arsenal atau Manchester United.
Transfer Kylian Mbappe ke Real Madrid masih belum jelas. Namun, striker Prancis itu dipastikan absen di pekan perdana LaLiga jika gabung Los Blancos.
Alvaro Morata berpotensi pergi dari Juventus akhir musim ini. Media Spanyol menyebut Bianconeri enggan mempermanenkan status striker berusia 29 tahun tersebut.
Kylian Mbappe diminta pindah saja ke Real Madrid jika memang itu adalah mimpinya sejak lama. Jangan sampai muncul penyesalan di kemudian hari karena menolaknya.
PSG siap-siap ditinggal Kylian Mbappe. Andai itu terjadi, PSG mungkin incar salah satu striker dari lima nama ini!