
Banjir Setinggi Hampir 1 Meter Lumpuhkan RSUD Trenggalek
Banjir besar di Trenggalek melumpuhkan sejumlah fasilitas umum. Salah satunya RSUD dr Soedomo. Akibatnya, sebagian pelayanan di rumah sakit ini harus ditutup.
Banjir besar di Trenggalek melumpuhkan sejumlah fasilitas umum. Salah satunya RSUD dr Soedomo. Akibatnya, sebagian pelayanan di rumah sakit ini harus ditutup.
Bayi laki-laki baru dilahirkan dan dibuang di pinggir jalan kampung Kecamatan Durenan, Trenggalek, diserahkan ke Dinsos Jatim. Ini agar bayi mendapat pengasuhan
Total pegawai RSUD dr Soedomo Trenggalek yang positif COVID-19 mencapai 101 orang. Di mana 55 di antaranya telah sembuh dan sisanya masih menjalani karantina.
Bayi laki-laki ditemukan di lapak pedagang Pasar Gandusari menjalani perawatan di RSUD dr Soedomo Trenggalek. Bupati berharap bayi ditangani lebih baik.
RSUD dr Soedomo Trenggalek hingga kini masih merawat empat pasien dengan diagnosa hepatitis. Dari jumlah itu satu di antaranya merupakan pasien dari Pacitan.
3 Dari 5 pasien Hepatitis A yang menjalani perawatan di RSUD dr Soedomo Trenggalek diperbolehkan pulang. Kini, tinggal dua pasien di ruang isolasi.
Kasus rekrutmen 30 pegawai RSUD dr Soedomo Trenggalek secara diam-diam berbuntut panjang. Plt Bupati Trenggalek, Mochammad Nur Arifin akan menelusurinya.
Pelayanan buruk yang dialami disabilitas dan pendampingnya dari dokter poli umum RSUD Trenggalek, mendapat respons Plt Bupati Mochammad Nur Arifin.
Seorang pendamping disabilitas mengaku mendapatkan perlakukan buruk di RSUD dr Soedomo Trenggalek. Ia sempat diusir dokter poli umum.