detikSumutKamis, 14 Mar 2024 15:58 WIB
Ketua Bawaslu Payakumbuh Ditetapkan sebagai Tersangka Kasus Penganiayaan
Ketua Bawaslu Kota Payakumbuh, Rio Gustrinanda ditetapkan tersangka oleh Polres Payakumbuh. Rio diduga melakukan penganiayaan terhadap rekannya di Bawaslu.










































