detikSportJumat, 08 Feb 2019 00:10 WIB
Riau Ega di Antara Latihan Kualifikasi Olimpiade dan Kelahiran Anak Pertama
Pepanah Riau Ega Agatha Salsabila mendadak sibuk berkali lipat menjelang kualifikasi Olimpiade. Selain latihan, dia juga harus menyiapkan kelahiran anaknya.











































