
Jadi Co-Chair COVAX, Menlu Sebut Vaksin Corona Gratis Siap di Kuartal-I 2021
Menlu Retno Marsudi menyebut vaksin Corona gratis dari COVAX untuk Indonesia targetnya siap di Januari hingga Maret 2021. Vaksin Corona jenis apa yang didapat?
Menlu Retno Marsudi menyebut vaksin Corona gratis dari COVAX untuk Indonesia targetnya siap di Januari hingga Maret 2021. Vaksin Corona jenis apa yang didapat?
Indonesia ikut memimpin dalam pengadaan dan pendistribusian vaksin COVID-19 yang tergabung dalam COVAX. Menlu Retno ditunjuk sebagai Co Chair Covax AMC EG.
Terkait kondisi COVID-19 di dalam negeri, Pemerintah kembali memperpanjang larangan WNA masuk ke Indonesia. Berlaku hingga 28 Januari 2021.
Menlu Retno Marsudi menegaskan Indonesia tidak berniat membuka hubungan diplomatik dengan Israel. Retno menyebut Indonesia mendukung kemerdekaan Palestina.
Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menyebut beberapa isu yang akan menjadi perhatian dunia. Mulai dari demokrasi, HAM, hingga lingkungan hidup.
Kemlu berhasil mengatasi lebih dari 54 ribu kasus WNI di luar negeri. Penyelesaian kasus itu merupakan upaya memperkuat perlindungan WNI di luar negeri.
Vaksin AstraZeneca selangkah lagi diedarkan di Indonesia. Badan Pengatur Produk Kesehatan dan Obat-obatan (MHRA) Inggris telah merilis dokumen izin pemanfaatan.
Retno menjelaskan NHRA Inggris memiliki mekanisme reliance dengan Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM).
pemerintah telah menambah supplai 50 juta dosis vaksin Novavax asal Amerika Serikat dan 50 juta dosis vaksin AstraZeneca asal Inggris.
"InsyaAllah besok akan tiba kembali vaksin Sinovac sebesar 1,8 juta."