
Di Hadapan Relawan Plat K, Moeldoko Ungkap Arahan Jokowi soal Capres
KSP Moeldoko mengungkapkan arahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) soal calon presiden (Capres) di hadapan relawan Jokowi plat K. Apa arahannya?
KSP Moeldoko mengungkapkan arahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) soal calon presiden (Capres) di hadapan relawan Jokowi plat K. Apa arahannya?
Relawan berpandangan Jokowi telah menorehkan banyak prestasi serta kebijakan strategis yang berpihak kepada rakyat dengan berpegang pada keadilan sosial.
"Kita hati-hati jangan mudah terpancing, jangan grusu, jangan terburu soal calon presiden dan wakil karena masih ada waktu," kata Presiden Jokowi.
Massa relawan Jokowi Plat K menggelar acara di Stadion Kamal Junaidi, Jepara, Jateng. Mereka menyampaikan komitmen ikut keputusan Jokowi terkait Pemilu 2024.
Jokowi dipastikan tak hadiri acara relawan Jokowi di Jepara hari ini. Sementara Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko dijadwalkan menghadiri acara tersebut.
Presiden Jokowi diagendakan untuk menghadiri silaturahmi relawan plat K di Jepara besok. Jokowi rencananya akan cek ke pasar sebelum menghadiri silaturahmi.