
Sri Mulyani Curhat Disebut Ratu Pencetak Utang
Sri Mulyani Indrawati nampaknya memperhatikan umpatan ratu utang yang ditujukan kepada menteri keuangan.
Sri Mulyani Indrawati nampaknya memperhatikan umpatan ratu utang yang ditujukan kepada menteri keuangan.
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengaku heran lantaran dirinya selalu dicap sebagai ratu utang. Siapa orang pertama yang memberi label tersebut?
Kemarin Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengikuti dua rapat di DPR Indonesia. Rapat pertama adalah paripurna dan kedua terkait badan anggaran.
"Julukan ratu utang menunjukkan bahwa Rizal Ramli sangat tidak paham terhadap mekanisme pemerintahan khususnya dalam pengelolaan APBN,"
TKN Jokowi-Ma'ruf Amin menilai Rizal Ramli nyinyir menyebut Menteri Keuangan Ratu Utang.
Mantan Menko Kemaritiman Rizal Ramli pernah menantang Menkeu debat utang, dan yang terkini menyebut Menkeu ratu utang.
Kali ini Rizal Ramli menyindir soal utang pemerintah bertambah Rp 347 triliun dalam setahun dengan menyebut Menteri Keuangan (Menkeu) ratu utang.