
Rugi Besar, Qantas Hentikan Penerbangan Internasional Sementara
Salah satu maskapai terbaik dunia, Qantas Airways menghentikan penerbangan internasional sampai Oktober 2021. Sebabnya mereka mengalami kerugian besar.
Salah satu maskapai terbaik dunia, Qantas Airways menghentikan penerbangan internasional sampai Oktober 2021. Sebabnya mereka mengalami kerugian besar.
Maskapai Australia memberlakukan ketentuan baru pada perjalanan internasional. Para penumpang akan diwajibkan untuk divaksinasi COVID-19 sebelum keberangkatan.
Maskapai Qantas Airways beberapa waktu lalu menawarkan penerbangan tak kemana-mana. Selanjutnya, ada pengalaman menarik lain yang tak kalah seru.
Industri penerbangan menjadi salah satu yang paling terdampak pandemi COVID-19. Tak sedikit maskapai mengajukan kebangkrutannya hingga ada yang banting setir.
Saat berbagai pembatasan dilakukan, traveler tak lagi bisa melakukan penerbangan jarak jauh. Mungkin hal ini bisa jadi obat rindu buat yang ingin naik pesawat.
Qantas Airways akan merumahkan sekitar 2.400 karyawan setelah mereka mengumumkan kerugian besar karena pandemi Corona.
Qantas Airways kelabakan oleh pandemi virus Corona. Tapi, maskapai Australia itu memilih menunggu vaksin COVID-19 untuk membuka rute internasional lagi.
Pesawat Boeing 747 milik Qantas Airways resmi dipensiunkan. Pesawat jumbo jet itu diketahui telah terbang bersama maskapai Australia ini selama 49 tahun.
Qantas Airways melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) kepada 6.000 atau 20% dari 29.000 tenaga kerjanya akibat krisis virus Corona.
Maskapai Qantas akan tetap melanjutkan rencana program penerbangan terpanjang non stop Sydney-London meski terkena dampak COVID-19.