
Ortu Pria yang Bentak dan Tantang Duel Polisi di Kediri Minta Maaf
RZ (26), pria di Kota Kediri viral membentak dan menantang duel Kabag Ops Polres Kediri Kota Kompol Muklason. Orang tua RZ pun menyampaikan maaf.
RZ (26), pria di Kota Kediri viral membentak dan menantang duel Kabag Ops Polres Kediri Kota Kompol Muklason. Orang tua RZ pun menyampaikan maaf.
Beredar video yang menampilkan pria membentak dan mengajak duel dengan polisi viral di aplikasi percakapan.Belakangan pria tersebut mengalami gangguan jiwa.
Pria inisial M (45) di Kecamatan Kronjo, Kabupaten Tangerang, tewas ditembak polisi karena hendak menyerang polisi serta warga dengan golok.
Kapolres Jakarta Selatan Kombes Azis Andriansyah menjelaskan, G mencoba menerobos masuk Kedubes Rusia pada pukul 08.15 WIB.
Pria berinisial G ini diamankan petugas pada pagi tadi karena mencoba menerobos masuk ke Kedubes Rusia. Ini ketiga kalinya G mencoba masuk ke Kedubes Rusia.
Pria itu diamankan setelah menerobos masuk ke halaman rumah ustaz di Menteng Dalam, Tebet, Jakarta Selatan. Pria diduga gangguan jiwa itu diserahkan ke Dinsos.
Pria gangguan jiwa di Bogor memakai jaket berlogo seperti palu arit. Ketua RT setempat menyebut, pria itu sudah depresi sejak lama lantaran masalah asmara.
Seorang pria gangguan jiwa diamankan anggota Polsek Jampang Tengah, Sukabumi. Selain dianggap meresahkan, FU (46) ini sering kelayapan dengan membawa golok.
Rusdiana Ramadhan (10) tewas secara tragis. Bocah kelas 4 SD itu tewas karena ditebas parang oleh Akhmad (35), yang juga paman korban.