
Tragisnya Nasib Ponsel LG, Babak Belur Hingga Gulung Tikar
Sebenarnya, keputusan LG yang menutup bisnis ponselnya tak bisa dibilang kabar mengejutkan, karena sejak bertahun lalu, bisnis ponselnya sudah babak belur.
Sebenarnya, keputusan LG yang menutup bisnis ponselnya tak bisa dibilang kabar mengejutkan, karena sejak bertahun lalu, bisnis ponselnya sudah babak belur.
LG secara resmi menutup bisnis ponselnya dan pada akhir tahun ini LG juga mengumumkan akan mematikan program 'bootloader unlock' untuk perangkat LG.
LG resmi mundur dari bisnis ponsel karena kalah saing. Setelah kehilangan LG sebagai pesaing, vendor ponsel mana yang akan diuntungkan?
Bisnis ponsel LG resmi ditutup karena kalah saing. Lalu bagaimana nasib pemilik ponsel LG dan ponsel lain yang beredar di pasar?
LG resmi mundur dari bisnis ponsel karena kalah saing. Sepanjang sejarahnya, vendor asal Korea Selatan ini pernah membuat banyak ponsel inovatif nan ikonik.
LG secara resmi mengumumkan akan mundur dari bisnis ponsel. Keputusan ini diambil karena sektor yang kompetitif dan bisnis ponsel mereka yang terus merugi.
Persaingan di bisnis ponsel memang sangat keras, dari dulu sampai sekarang. Vendor yang saat ini kepayahan dan kemungkinan akan tutup adalah LG.
Perkembangan terkini menyebutkan usaha LG untuk menjual divisi ponselnya menemui jalan buntu.
Baru-baru ini, LG membenarkan bahwa bisnis ponsel mereka ada kemungkinan dijual lantaran terus membukukan performa kurang baik.
Pada 23 April 2016, atau 3 tahun silam, LG G5 mulai dijual dan bikin gebrakan dengan konsep modular. Sayang, penjualannya tak seperti yang diharapkan.