detikNewsSabtu, 02 Jun 2018 16:37 WIB
Sandiaga: Tak Ada Perintah Taruh Pohon Imitasi di Balai Kota
Sandiaga menyebut tak ada yang meminta agar pohon imitasi dipasang di Balai Kota.
detikNewsSabtu, 02 Jun 2018 16:37 WIB
Sandiaga menyebut tak ada yang meminta agar pohon imitasi dipasang di Balai Kota.
detikNewsSabtu, 02 Jun 2018 16:17 WIB
Tidak hanya di trotoar Jakarta, pohon imitasi juga terpasang menghiasi halaman Balai Kota dan DPRD DKI Jakarta. Pohon berbahan plastik itu indah warna warni.
detikNewsSabtu, 02 Jun 2018 15:53 WIB
Pohon imitasi terpasang di Balai Kota DKI Jakarta dan DPRD.
detikNewsSabtu, 02 Jun 2018 12:51 WIB
"Tahun 2017 mereka nggak ngeramein, tuh. Baru saat gubernurnya Pak Anies mereka ribut," ujar Hidayat soal pohon imitasi di trotoar DKI Jakarta.
detikNewsSabtu, 02 Jun 2018 12:10 WIB
Selain soal pohon imitasi, HNW meminta KPK sekalian mengaudit kasus dugaan korupsi di Pemprov DKI seperti RS Sumber Waras dll.
detikNewsSabtu, 02 Jun 2018 06:00 WIB
Pohon imitasi di trotoar jalan Medan Merdeka Barat hingga Jalan MH Thamrin yang dicabut kini dipasang di Balai Kota DKI.
detikNewsSabtu, 02 Jun 2018 03:31 WIB
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan tak habis pikir dengan pemasangan pohon imitasi di trotoar jalan Medan Merdeka Barat hingga jalan MH Thamrin.
detikNewsJumat, 01 Jun 2018 18:31 WIB
Pohon imitasi yang dicabut dari trotoar kini dipasang di Balai Kota DKI Jakarta. Begini gemerlapnya saat malam hari.
detikNewsJumat, 01 Jun 2018 18:13 WIB
Pohon imitasi yang dicabut dari trotoar kini dipasang di Balai Kota DKI Jakarta. Pohon tersebut dipasang di depan air mancur Balai Kota dan halaman DPRD DKI.
detikNewsJumat, 01 Jun 2018 17:30 WIB
Anies Baswedan mengaku heran kenapa saat ini pemasangan pohon imitasi dihebohkan, padahal pohon itu sempat dipasang tahun lalu.