
Temui Jokowi, Pimpinan MPR Beri Undangan Pelantikan Prabowo-Gibran
Pimpinan MPR menemui Presiden Jokowi di Istana Negara, Jakarta, Senin (14/10). Mereka menyampaikan undangan pelantikan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.
Pimpinan MPR menemui Presiden Jokowi di Istana Negara, Jakarta, Senin (14/10). Mereka menyampaikan undangan pelantikan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.
Pimpinan MPR menemui Presiden Jokowi di Istana Negara, Jakarta. Mereka menyampaikan undangan pelantikan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka.
Ketua MPR RI Ahmad Muzani bersama delapan wakilnya resmi dilantik hari ini. Pelantikan digelar di Gedung Paripurna MPR/DPR/DPD, Senayan, Jakarta Pusat.
Ahmad Muzani resmi dilantik menjadi Ketua MPR periode 2024-2029 dalam sidang paripurna MPR, Kamis (4/9).
Rapat paripurna ke-3 MPR RI periode 2024-2029 berisi agenda penetapan dan pelantikan pimpinan MPR RI digelar hari ini. Sebanyak 545 anggota Dewan hadir.
Menteri ATR/BPN Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) hadir spesial untuk acara pelantikan adiknya, Edhie Baskoro Yudhoyono (Ibas), menjadi Wakil Ketua MPR.
Abcandra Muhammad Akbar Supratman terpilih menjadi pimpinan MPR dari unsur DPD periode 2024-2029. Abcandra menjadi pimpinan MPR termuda saat ini.
Partai NasDem menunjuk Lestari Moerdijat menjadi pimpinan MPR 2024-2029. Lestari sebelumnya menjabat pimpinan MPR 2019-2024.
Ace mengatakan Pimpinan MPR dari fraksi Golkar merupakan sosok yang berpengalaman. Mantan Ketua Komisi XI DPR RI, Kahar Muzakir, menjadi salah satu kandidatnya.
Wakil Ketua MPR, Hidayat Nur Wahid atau HNW, mendorong dibentuknya Majelis Kehormatan MPR. HNW berharap Majelis Kehormatan MPR terealisasi pada bulan Agustus.