detikNewsJumat, 01 Jun 2018 10:54 WIB
Ke Pasar Tjap Toenjoengan, Khofifah Beberkan Program Kesejahteraan
Cagub Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menghadiri Pasar Kuliner Tjap Toenjongan Surabaya. Khofifah nonton ludruk dan menyampaikan program kesejahteraan.












































