
3.393 Personel Gabungan Siap Amankan Laga Piala Dunia U-17 di Surabaya
Ribuan personel gabungan siap mengamankan laga Piala Dunia U-17 di Surabaya. Pagi ini, mereka mengikuti apel di Mapolda Jatim.
Ribuan personel gabungan siap mengamankan laga Piala Dunia U-17 di Surabaya. Pagi ini, mereka mengikuti apel di Mapolda Jatim.
Timnas Maroko U-17 telah tiba di Surabaya. Mereka tergabung di grup A Piala Dunia U-17 bersama tuan rumah Indonesia.
Arab Saudi disebut salah satu surat kabar asing bakal mencabut larangan penjualan minuman beralkohol jika terpilih menjadi tuan rumah Piala Dunia 2034.
FIFA menyambut terbuka Arab Saudi untuk menggelar Piala Dunia 2034. Federasi sepakbola dunia itu sudah menerima pernyataan kesiapan dari Negeri Minyak tersebut.
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi memastikan sinyal di Stadion GBT lancar saat gelaran Piala Dunia U-17. Pemkot Surabaya telah memasang 2 BTS.
Bau sampah di TPA Benowo kerap tercium di Stadion GBT. Namun menjelang Piala Dunia U-17, bau sampah ini sudah tak tercium di GBT.
Piala Dunia U-17 tinggal menghitung hari. Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya akan menjadi venue pembukaan Piala Dunia U-17 November nanti.
Penonton Piala Dunia U-17 tak bisa memarkir kendaraannya di Stadion GBT. Pemkot Surabaya menyiapkan shuttle bus untuk antar jemput penonton dari tempat parkir.
Satdion Gelora Bung Tomo (GBT) akan menjadi venue pembukaan Piala Dunia U-17. Bagaimana kesiapan GBT menyambut delegasi Piala Dunia U-17?
Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) akan jadi venue opening ceremony Piala Dunia U-17 pada 10 November 2023. Erick Thohir menyebut acara itu didukung talenta lokal.