SepakbolaRabu, 15 Mei 2019 23:21 WIB
Persija Jakarta Gasak Shan United 6-1 di Laga Terakhir Piala AFC
Persija Jakarta menyudahi kiprahnya di Piala AFC 2019 dengan kemenangan telak. Menjamu Shan United, Persija menang dengan skor akhir 6-1.












































