detikNewsSabtu, 17 Apr 2021 02:41 WIB Ini Tampang Penganiaya Perawat RS Siloam Palembang Pelaku penganiayaan terhadap perawat RS Siloam Palembang ditangkap polisi. Pelaku berinisial JT ini tampak tertunduk lesu saat digiring ke ruang penyidik.