
Video PM Modi soal Pakistan: Kami Mau Berdamai, Tapi...
Perdana Menteri India Narendra Modi menyampaikan keinginannya berdamai dengan Pakistan. Namun ia secara tegas menyatakan siap berperang bila mereka diserang.
Perdana Menteri India Narendra Modi menyampaikan keinginannya berdamai dengan Pakistan. Namun ia secara tegas menyatakan siap berperang bila mereka diserang.
Perang India-Pakistan berpotensi mempengaruhi ekspor minyak kelapa sawit Indonesia.
Tiga warga sipil tewas akibat serangan rudal India ke wilayah Pakistan. Islamabad bersumpah untuk membalas serangan tersebut.
India menembakkan rudal ke wilayah Pakistan dalam eskalasi ketegangan besar antara kedua negara yang memiliki senjata nuklir itu. Tiga warga Pakistan tewas.
PM India Narendra Modi mengatakan bahwa air dari India yang pernah mengalir melintasi perbatasan akan dihentikan ke Pakistan.