detikOtoSenin, 29 Jul 2019 08:55 WIB
Penjualan LCGC Turun Terus, Bagaimana Nasibnya?
Pasar LCGC memang sempat ramai sejak pertama kali dikenalkan di Indonesia. Sayangnya belakangan ini penjualan LCGC terus mengalami penurunan.











































