
Aktor Utama Pengeroyok Ojol Dipicu 'Catcalling' di Jakbar Ditangkap Polisi!
Polisi kembali menangkap pelaku pengeroyokan ojol dipicu 'catcalling' di Jakbar. Total pelaku kini berjumlah 5 orang.
Polisi kembali menangkap pelaku pengeroyokan ojol dipicu 'catcalling' di Jakbar. Total pelaku kini berjumlah 5 orang.
Polisi kembali meringkus 2 orang di kasus pengeroyokan driver ojol di kawasan Taman Sari, Jakbar. Keduanya sebelumnya telah masuk dalam DPO kasus ini.
Pengeroyokan terhadap driver ojol terjadi di Tamansari, Jakbar, oleh sekelompok pemuda perkara catcalling. Kini para pelaku telah ditangkap polisi.