
Tampang DPO Penembakan Paranormal di Tangerang Usai Ditangkap Polisi
Polisi menangkap Yadi, buron kasus penembakan paranormal A di Tangerang. Yadi ditangkap di Jasinga, Bogor.
Polisi menangkap Yadi, buron kasus penembakan paranormal A di Tangerang. Yadi ditangkap di Jasinga, Bogor.
Tim gabungan menangkap 3 pelaku penembakan paranormal yang juga ketua majelis taklim di Tangerang. Ini barang bukti yang disita polisi.
Penembakan A di Pinang, Tangerang direncanakan tersangka Matum dan para eksekutor. Sebelum diseksekusi, korban disurvei selama 4 hari oleh eksekutor.
Teka-teki pelaku penembakan ustaz berinisial A (43) di Pinang, Kota Tangerang, mulai menemukan titik terang. Terduga pelaku kini telah diamankan polisi.
Polisi mengungkap kasus penembakan ustaz berinisial A (43) di Pinang, Kota Tangerang. Satu orang terduga pelaku ditangkap polisi.
Pelaku penembakan ustaz di Tangerang belum terungkap. Polisi kini tengah menganalisis CCTV di sekitar lokasi kejadian.
Polisi masih menyelidiki kasus penembakan ketua majelis taklim berinisial A (43) di Pinang, Tangerang. Lima orang saksi kini telah diperiksa polisi.