
Polisi Tutup Penyelidikan Kematian Pendiri Matahari Group
Tidak ada tindak pidana dalam kematian Hari. Polisi menyebut kematian Hari murni sebuah kecelakaan.
Tidak ada tindak pidana dalam kematian Hari. Polisi menyebut kematian Hari murni sebuah kecelakaan.
Karangan bunga tersebut terpajang di deretan pertama pintu masuk ruang Krematorium. Awalnya, pihak keluarga tidak ada yang tahu jika ada karangan bunga dari JK.
Tangis haru mewarnai prosesi kremasi Hari Darmawan. Pendiri Matahari Group itu dikremasi di Krematorium Taman Mumbul, Nusa Dua, Bali.
Dari penyelidikan yang telah dilakukan, Polres Bogor menduga Hari Darmawan meninggal karena kecelakaan.