
Terungkap! Segini Rata-rata Gaji Pekerja di RI
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat rata-rata upah/gaji/pendapatan bersih pekerja Indonesia pada Februari 2025 mencapai Rp 2,84 juta per bulan.
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat rata-rata upah/gaji/pendapatan bersih pekerja Indonesia pada Februari 2025 mencapai Rp 2,84 juta per bulan.
Pandemi COVID-19 telah membatasi pergerakan masyarakat termasuk jam kerja. Karena pengurangan jam kerja itu ratusan triliun pendapatan pekerja Indonesia lenyap.