detikNewsKamis, 12 Sep 2019 12:58 WIB
Polisi Buka-Tutup Lalin di Simpang Pancoran Jelang Pemakaman BJ Habibie
Polisi memprioritaskan kendaraan pejabat negara yang mau mengikuti prosesi pemakaman di TMP Kalibata.
detikNewsKamis, 12 Sep 2019 12:58 WIB
Polisi memprioritaskan kendaraan pejabat negara yang mau mengikuti prosesi pemakaman di TMP Kalibata.
detikNewsKamis, 12 Sep 2019 12:50 WIB
Jenazah Presiden RI ke-3 BJ Habibie telah diserahkan pihak keluarga ke pemerintah untuk dimakamkan. Selanjutnya, jenazah dimakamkan di TMP Kalibata.
detikNewsKamis, 12 Sep 2019 12:24 WIB
Arus lalu lintas di Jalan TMP Kalibata, Kalibata, Jakarta Selatan, telah ditutup siang ini. Akses menuju TMP Kalibata dipasangi traffic cone.
detikNewsKamis, 12 Sep 2019 11:55 WIB
Penutupan dilakukan satu jam sebelum dan satu jam setelah prosesi pemakaman. Prosesi pemakaman sendiri dijadwalkan pada pukul 13.00 WIB.
detikNewsKamis, 12 Sep 2019 11:44 WIB
Masyarakat mulai berdatangan ke TMP Kalibata. Mereka hendak melayat almarhum Presiden ke-3 RI BJ Habibie, yang akan dimakamkan siang ini.
detikNewsKamis, 12 Sep 2019 10:59 WIB
BJ Habibie akan dimakamkan sekitar pukul 13.30 WIB di TMP Kalibata. Situasi lalin di sekitar lokasi siang ini terpantau ramai lancar.
detikNewsKamis, 12 Sep 2019 10:45 WIB
Pemakaman Almarhum BJ Habibie akan dilakukan secara militer di Taman Makan Pahlawan Kalibata. Upacara nantinya dipimpin langsung oleh Presiden Joko Widodo
detikNewsKamis, 12 Sep 2019 10:33 WIB
Seskab Pramono Anung mengungkapkan rasa kehilangan yang mendalam atas kepergian Presiden RI ke-3 BJ Habibie. Menurutnya, Habibie putra terbaik bangsa.
detikNewsKamis, 12 Sep 2019 10:13 WIB
Annisa Pohan mengenang pesan BJ Habibie setelah istri SBY, Ani Yudhoyono, berpulang. Baca selengkapnya di sini:
detikNewsKamis, 12 Sep 2019 09:59 WIB
Proses sterilisasi berlangsung selama sekitar 30 menit. Sterilisasi dilakukan untuk menjamin keamanan selama prosesi pemakaman berlangsung.