
Timwas DPR Beberkan Temuan Masalah Penyelenggaraan Haji, Usul Bentuk Pansus
Timwas Haji 2025 membeberkan sejumlah temuan masalah penyelenggaraan ibadah haji 2025. Timwas mengusulkan pembentukan Pansus Haji.
Timwas Haji 2025 membeberkan sejumlah temuan masalah penyelenggaraan ibadah haji 2025. Timwas mengusulkan pembentukan Pansus Haji.
Menag Nasaruddin bersyukur rangkaian puncak haji di Arafah, Muzdalifah, dan Mina selesai. Nasaruddin meminta maaf atas adanya ketidaknyamanan saat proses haji.
PPIH meminta jemaah haji Indonesia yang lanjut usia (lansia) tidak memaksakan diri melempar jumrah. Lempar jumrah bisa diwakilkan dan hajinya tetap sah.
PPIH menyiapkan mobil golf untuk mengevakuasi jemaah yang nyasar di area Mina. Mobil golf itu disediakan oleh syarikah dan dioperasikan oleh petugas haji RI.
Hilman Latief menjelaskan penentuan 8 syarikah atau perusahaan dari Arab Saudi yang melayani jemaah haji RI tahun ini. Ia memastikan tak ada monopoli.
Sejumlah legislator mencecar kemenag soal pergantian sistem syarikah pada ibadah haji tahun ini. Mereka mengungkap sejumlah masalah terkait pergantian tersebut.
KJRI Jeddah mengungkap ada 6 orang WNI sempat ditangkap di Madinah. Mereka diduga terlibat promosi pembayaran dam atau denda terkait ibadah haji secara ilegal.
PPIH Arab Saudi telah menyiapkan 27 rute bus Shalawat untuk melayani jemaah haji RI. Berikut rute lengkapnya.
Kemenag meminta jemaah haji Indonesia tidak habis-habisan beribadah sunah saat awal tiba di Saudi. Kemenag mengingatkan jemaah untuk menjaga stamina.
Kementerian Agama menyiapkan mitigasi agar jemaah haji Indonesia tak tersesat saat pelaksanaan ibadah haji tahun 2025.