
20 Password Paling Lemah di Dunia, Ada Admin 1234
Password menjadi salah satu aspek paling penting dalam menjaga keamanan sebuah akun. Password tersebut harus rumit tapi tetap mudah diingat.
Password menjadi salah satu aspek paling penting dalam menjaga keamanan sebuah akun. Password tersebut harus rumit tapi tetap mudah diingat.
Ternyata, sampai saat ini masih banyak pengguna memakai password klasik yang mudah ditembus. Harapannya, jangan lagi password semacam itu dipakai.